Month: September 2024

The Powerful of BPMN : Solusi Efektif Menekan Pembengkakan Biaya Operasional

Pendahuluan: Mengapa BPMN Penting untuk Mengurangi Pembengkakan Biaya Operasional? Penerapan Business Process Model and Notation (BPMN) semakin sering diadopsi oleh perusahaan yang ingin meningkatkan efisiensi operasional. BPMN menawarkan pendekatan visual untuk memetakan, menganalisis, dan memperbaiki proses bisnis dengan cara yang lebih mudah dipahami. Dalam dunia bisnis yang semakin kompetitif, meningkatkan efisiensi operasional merupakan langkah penting…

ISTILAH PENTING DALAM BPMN

BPMN merupakan singkatan dari Business Process Modeling Notation, representasi grafis untuk menentukan proses bisnis dalam model proses bisnis. BPMN bisa dibilang merupakan flowchart dengan standarisasi notasi. Pemodelan proses bisnis menggunakan BPMN memberikan kelebihan peluang tereksekusi lebih baik dibandignkan dengan flowchart biasa, baik SOP tersebut dilaksanakan secara manual ataupun dengan membangun sistem (aplikasi). Berikut adalah istilah-istilah penting yang harus…

KENAPA BPMN?

Tujuan sebuah organisasi membangun aplikasi atau sistem berbasis IT adalah untuk meningkatkan efektifitas dan efisiensi dari proses bisnisnya. Dengan menggunakan aplikasi, diharapkan proses bisnis yang dilaksanakan dalam keseharian menjadi lebih mudah, lebih cepat, dan lebih murah. Solusi untuk mendapatkan aplikasi pendukung proses bisnis perusahaan : Hal yang bersifat umum seperti akuntansi, penggajian, pengelolaan dokumen biasanya…

KEUNTUNGAN YANG DIDAPAT KETIKA MENGIMPLEMENTASIKAN BPMN DAN CAMUNDA

Peningkatan efektivitas dan efisiensi yang dihasilkan oleh penggunaan BPMN dan Camunda dapat diukur dengan berbagai cara. Beberapa contoh hasil kuantitatif yang mungkin dihasilkan adalah: Dalam semua contoh di atas, penggunaan BPMN dan Camunda secara signifikan meningkatkan efisiensi dan efektivitas proses bisnis, mengurangi waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan tugas, meningkatkan produktivitas, dan menghemat biaya. Sumber: Buku…

BPMN vs Flowchart: Apa perbedaanya?

Kamu mungkin pernah mendengar dan tidak asing dengan ketua kata diatas. Tapi sebenernya apasih perbedaan antara BPMN dan Flowchart? atau jangan-jangan sama saja? Sebelum lebih bingung, yuk kita bahas perbedaan keduanya. BPMN (Business Process Model and Notation) dan Flowchart adalah dua cara untuk merepresentasikan sebuah proses. Walaupun sama-sama buat nunjukin alur kerja, ada beberapa perbedaan…

APA itu API?

API singkatan dari Application Programming Interface. API adalah serangkaian instruksi, protokol, dan alat yang memungkinkan program dan aplikasi berinteraksi satu sama lain dan berbagi data. API memungkinkan pengembang membuat aplikasi yang dapat berintegrasi dengan aplikasi dan layanan lain, seperti mengakses data dan fungsionalitas dari aplikasi web, layanan cloud, atau perangkat lunak tertentu. API seringkali dianggap sebagai jembatan…

Studi Kasus: Proses Pengajuan Reimburse Tim dan Integrasi dengan ERP Odoo

Proses Pengajuan Reimburse Proses pengajuan reimburse yang dibahas dalam studi kasus ini memiliki alur sebagai berikut: BPMN untuk Pengajuan Reimburse Berikut adalah model BPMN dari proses pengajuan reimburse yang telah dibahas di atas: Penjelasan Model BPMN: Kesimpulan Dengan menggunakan BPMN, proses pengajuan reimburse dapat divisualisasikan dengan lebih jelas, memungkinkan kolaborasi yang lebih baik antara tim…